Isi Plakat Pendek antara VOC dengan Banten

Berikut adalah isi dari perjanjian Plakat Pendek antara VOC dengan Kesultanan Banten, kecuali… .

A. VOC mendapat hak monopoli dagang di Banten.

B. Banten dilarang berdagang di Maluku.

C. Banten melepaskan haknya atas Cirebon.

D. Sungai Cisadane menjadi batas wilayah Banten dengan VOC.

E. VOC mendapatkan wilayah Mataram.

Pembahasan:

isi dari perjanjian Plakat Pendek antara VOC dengan Kesultanan Banten antara lain:

  • VOC mendapat hak monopoli dagang di Banten.
  • Banten dilarang berdagang di Maluku.
  • Banten melepaskan haknya atas Cirebon.
  • Sungai Cisadane menjadi batas wilayah Banten dengan VOC.
  • Sultan Haji menjadi raja Banten

Untuk materi lebih lanjut mengenai Perjanjian Bongaya, Banten, Gianti dan Perjanjian Salatiga dan materi sejarah lainnya bisa mengunjungi youtube berikut ini. Jangan lupa untuk suscribe like, komen, dan share. Terimakasih

Kunci jawaban:

Berikut adalah isi dari perjanjian Plakat Pendek antara VOC dengan Kesultanan Banten, kecuali… . E. VOC mendapatkan wilayah Mataram